Assalamualaikum Wr Wb
Apa itu Qr Code ?
Menurut wikipedia, Kode QR atau biasa dikenal dengan istilah QR Code adalah bentuk evolusi kode batang dari satu dimensi menjadi dua dimensi. Penggunaan kode QR sudah sangat lazim di Jepang Hal ini dikarenakan kemampuannya menyimpan data yang lebih besar daripada kode batang sehingga mampu mengkodekan informasi dalam bahasa Jepang sebab dapat menampung huruf kanji. Kode QR telah mendapatkan standardisasi internasional dan standardisasi dari Jepang berupa ISO/IEC18004 dan JIS-X-0510 dasasan telah digunakan secara luas melalui ponsel di Jepang.
Nah, disini saya memanfaatkan Qr Code untuk melakukan absensi mahasiswa pada saat UTS/UAS pada kampus Universitas Muhammadiyah Jember. jadi dosen tidak perlu lagi melakukan absensi secara manual. dan mahsiswapun tidak perlu absensi dikertas. jadi, dosen tinggal scan kode batang pada kartu ujian mahasiswa dan kemudian akan terintegrasi pada Sistem Informasi Akademik Mahasiswa,kemudian absensi otomatis secara online. berikut tampilan aplikasinya :
Tampilan Panduan Penggunaan
Informasi
Menu Histori absen
Histori UTS
Histori UAS
Isi Histori Uas
Tampilan Scan dan List absen
Menu panduan
Menu kritik dan saran
Tentang aplikasi
Jika tertarik dengan aplikasi ini, anda dapat menghubungi melalui email/whatsapp
Email : mohlukmansholeh30@gmail.com
Whatsapp : 085855070903
0 Komentar
Silahkan Dikomentar ya?